Jumat, 19 Desember 2008

Suka Cita

. Jumat, 19 Desember 2008


Seorang Inggris, seorang Indonesia dan seorang Rusia sedang berbincang-bincang mengenai pengertian suka cita.

“Suka cita,” kata orang Inggris, “Adalah bila kau tiba di rumah dan kau temukan sandalmu di dekat perapian yang hangat.”

“Kalian orang Inggris memang tidak punya selera,” kata orang Indonesia. “Bagi kami suka cita adalah bila engkau sampai di rumah, istrimu datang menyambutmu dengan mesra, membawakan tas dan sandalmu ke dalam rumah dan seketika itu hilang semua penat akibat perjalanan jauhmu.”

“Kalian salah,” kata orang Rusia. “Suka cita sejati adalah bila engkau sedang tertidur pulas jam 4 pagi, lalu mendengar pintu diketuk dan di hadapanmu berdiri seorang polisi rahasia yang mengatakan, ‘Ivan Ivanovitch, kau dalam penahanan’, lalu kau katakan kepadanya, ‘Maaf , Ivan Ivanovitch adalah tetangga sebelah.’

0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Pelipur Lara untuk Rihlatulillah

 

ClusterMaps

BOYCOTT ISRAEL

E-Book Rihlatulillah

E-Book Rihlatulillah
dokter.monte@gmail.com
www.meditasimendoan.co.cc is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com